Senin, 13 Oktober 2014

Kegiatan WK St Yasinta Jatijajar

Diposting oleh Unknown

Hari Minggu Tanggal 12 Oktober 2014 pukul 5 WIB WK St Yasinta Ranting Jatijajar berangkat dengan dua bus menuju Lembah Karmel.
WK Ranting Jatijajar di Taman Bunga Nusantara
WK Ranting Jatijajar di Taman Bunga Nusantara
Setibanya di Lembah Karmel, kegiatan yang dilakukan adalah :

  • Doa Rosario di depan Goa Maria
  • Ikut Perayaan Ekaristi

Kemudian meninggalkan Lembah Karmel pukul 13 WIB menuju Taman Bunga Nusantara. Kegiatan yang dilakukan adalah:

  • Makan bersama
  • Photo bersama
  • Keliling seputar taman bunga untuk menikmati indahnya bunga-bunga yang tertata rapi
Berikut adalah video cupilkan kegiatan selama di Lembah Karmel dan Taman Bunga Nusantara:



Bagi yang berminat untuk mencetak photo bersama di Taman Bunga Nusantara, bisa mendownload file aslinya disini. Silahkan dipilih dan dicetak photo bersama yang paling sesuai dengan selera masing-masing

Semoga kegiatan ini mampu mempererat rasa kebersamaan diantara semua anggota WK St Yasinta Jatijajar, sehingga semakin mampu bekerjasama dan berkarya serta mengembangkan talenta masing-masing dalam kegiatan lingkungan St Yasinta Jatijajar.

0 komentar:

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.